Thursday 15 November 2012

Konsep Teknologi New Media

A. KONSEP TEKNOLOGI KONVERGENSI
  • Definisi Konvergensi
    Kata 
    konvergensi berasal dari bahasa Inggris yaitu convergence yang secara harafiahnya adalah dua benda atau lebih bertemu atau bersatu di suatu titik, atau pemusatan pandangan mata ke suatu tempat yang amat dekat. Secara umum, konvergensi adalah penyatuan berbagai layanan dan teknologi komunikasi serta informasi (ICTS - Information and Communication Technology and Services) yang meliputi perangkat keras/terminal (hardware), perangkat lunak (software), isi (content), jaringan (network), dan layanan (service). 

Sunday 21 October 2012

New Media


Definisi New Media
            New Media terdiri dari dua kata yaitu New dan Media. Dimana New yang berarti baru sedangkan Media berarti perantara. Definisi singkat dari New Media adalah sarana perantara yang baru. Definisi secara luas, New Media dapat diartikan sebuah alat yang memiliki suatu nilai perantara tetapi selalu terikat dengan waktu. Maksud selalu terikat dengan waktu dikarenakan new media selalu berada di waktu sekarang bukan dulu.

Thursday 24 May 2012

Manusia dan Penderitaan

Assalammualaikum Wr. Wb.

     Sehubungan dengan tugas yang diberikan oleh dosen IBD, pada kesempatan kali ini saya akan menulis sebuah tulisan seperti yang tertera pada judul di atas yaitu Manusia dan Penderitaan. Pengertian dari penderitaan itu sendiri adalah menanggung atau menjalani sesuatu yang tidak menyenangkan. Penderitaan terbagi menjadi tiga macam, diantaranya: penderitaan lahir (fisik), penderitaan batin (psikologis/mental), dan penderitaan gabungan antara penderitaan lahir dan batin (fisik dan psikologis).

Monday 16 April 2012

Ideologi dan Jenis-Jenisnya


Asslammualaikum Wr. Wb.

    Secara etimologis kata ideologi berasal dari kata idea yang berarti ide atau gagasan dan ology yang berarti logos atau ilmu. Pengertian ideologi menurut Antoine Destutt de Tracy (1754-1836) adalah kritik terhadap ide-ide atau keyakinan-keyakinan yang bercorak dogmatik dan tidak rasional. Menurut W. White definisi ideologi adalah

Sunday 15 April 2012

Macam-Macam Keadilan

Assalammualaikum Wr. Wb.

    Pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai macam-macam keadilan. Pertama-tama mari kita ketahui terlebih dahulu, apa yang dimaksud dengan keadilan?

     Keadilan menurut Aristoteles adalah kelayakan dalam tindakan manusia. Kelayakan diartikan sebagai titik tengah di antara kedua ujung ekstrem yang terlalu banyak dan terlalu sedikit. Kedua ujung ekstrem itu menyangkut dua orang atau benda. Bila kedua orang tersebut mempunyai kesamaan dalam ukuran yang telah ditetapkan, maka masing-masing orang harus memperoleh benda atau hasil yang sama. Kalau tidak sama

Saturday 24 March 2012

Bedah Lagu 'Bunda'

     Assalammualaikum Wr. Wb.
     Pada kesempatan kali ini saya akan mencoba untuk membedah lagu. Lagu yang saya pilih judulnya 'Bunda' karya Melly Goeslow. Berikut ini lagu dan liriknya:



Faktor-Faktor yang Menyebabkan Perubahan Kebudayaan

   
 Seiring dengan perkembangan zaman, kebudayaan suatu bangsa pun akan mengalami perkembangan dan perubahan. Dimulai dari kebudayaan tradisional, kebudayaan peralihan, hingga kebudayaan modern. Perubahan kebudayaan merupakan suatu kejadian yang terjadi dalam kehidupan di dunia ini. Pengertian perubahan kebudayaan sendiri adalah

Wednesday 7 March 2012

Adab Menulis di Internet

      Seiring perkembangan internet yang begitu cepat, ada hal-hal yang perlu diperhatikan. Terutama dalam membuat suatu postingan dan menulis suatu artikel di internet baik dalam bentuk blog maupun web. Ataupun dalam